Diberdayakan oleh Blogger.

Minggu, 10 Agustus 2014

Materi Komputer Terapan Jaringan

Berikut ini materi pada mata pelajaran Komputer Terapan Jaringan TKJ SMK. Mapel ini termasuk dalam kelompok C3 dalam Kurikulum 2013. Langsung saja kita simak materinya berikut ini:

Sistem Komputer Minimal

  1. Pengertian komputer terapan jaringan.
  2. Bagan sistem komputer minimal.
  3. Macam dan jenis mikrokontroler populer.
  4. Fungsi tiap bagian bagan sistem komputer minimal.
  5. Macam dan jenis komputer terapan jaringan, berdasar-kan: Fungsi alat, Alat koneksi, Ukuran.
Kinerja komputer terapan jaringan

  1. Fungsi spesifik piranti pendukung jaringan komunikasi data (menggunakan sistem komputer minimal, menggunakan PC)
  2. Piranti penyimpan dan penyedia data.
  3. Kartu antar muka jaringan
  4. Konsentrator Ethernet (bridge dan switch)
  5. Router
  6. Printer server
  7. Titik akses nirkabelo

Peripheral-peripheral jaringan pada komputer terapan

  1. Universal Asynchronous Receiver Transmitter (UART).
  2. Universal Synchronous Asynchronous Receiver Transmitter (USART).
  3. Serial Peripheral Interface (SPI)
  4. Serial Communication Interface (SCI)
  5. Analog to Digital Converter (ADC)
  6. Digital to Analog Converter (DAC)

Protokol komunikasi komputer terapan jaringan

  1. RS-232
  2. RS-485
  3. USB
  4. Ethernet
  5. TCP/IP
  6. IEEE 802.11

Kinerja I/O bus

  1. Bus-bus masukan
  2. Bus-bus keluaran
  3. Spesifikasi dan karakteristik tiap Bus
  4. Persyaratan dan ketentuan penggunaan Bus

Setup/Instalasi perangkat lunak

  1. Membaca manual instalasi/setup
  2. Koneksi kendali ke piranti.
  3. Pengaturan fungsi jaringan
  4. Pengaturan fungsi peripheral lain.
  5. Melakukan back-up

Fungsi dan kinerja piranti komputer terapan

  1. Memeriksa kinerja piranti sesuai fungsi pada manual .
  2. Koneksi kendali ke piranti.

Perawatan peralatan

  1. Memeriksa kinerja piranti sesuai fungsi pada manual.
  2. Membersihkan dan menyimpan log kerja peralatan.
  3. Melakukan back-up.
  4. Melakukan pengembalian konfigurasi/restore hasil back-up


Kategori tulisan:

3 komentar:

  1. Apakah materi komputer ini sama hal nya dengan pembelajaran dalam rekayasa perangkat lunak?

    BalasHapus
  2. First casino - KOKOO.KR
    First casino - KoKOO.KR. Slots. Top 인카지노 slots, roulette, live 샌즈카지노 dealer, poker, keno. Play your favourite games like 퍼스트 카지노 blackjack, slots and video poker.

    BalasHapus
  3. The Casino Hotel in St. Louis - JTHub
    The Casino 경상북도 출장샵 Hotel in 성남 출장마사지 St. Louis features spacious living 성남 출장안마 rooms, high-end 전주 출장안마 fashion and amenities such as flat screen TVs and a cable HDTV. 청주 출장샵 · The Casino Hotel in

    BalasHapus